Rabu, 05 Oktober 2011

Konsepsi Ilmu Budaya Dasar dan Kemanusiaan


Ilmu budaya dasar adalah pengetahuan yang di harapkan dapat memberiakn pengetahuan dasar dan pengertian umum tentang konsep-konsep yang di kembangkan untuk mengkaji masalah-masalah manusia dan kebudayaan.

Ilmu budaya dasar di kembangkan pertama kali di Indonesia sebagai pengganti istilah basic humanitiesm yang berasal dari istilah bahasa inggris “the humanties” yang berasal dari bahasa latin humnus yang artinya manusia dan halus.

Pengetahuan budaya mengkaji masalah nilai-nilai manusia sebagai makhluk berbudaya (homo humanus). Sedangkan ilmu budaya dasar bukan ilmu tentang budaya, Melainkan mengenai pengetahuan dasar dan pengertian umum tentang konsep yang dikembangkan untuk mengkaji masalah-masalah manusia dan budaya.

Ilmu budaya dasar di hubungkan dengan prosa disebut narative fiction prose atau hanya fiction saja dalam bahasa indonesia di artikan menjadi cerita rekaan dan bentuk cerita yang dihasilkan oleh daya khayal/imajinasi. Ruang lingkup IBD :

1.    Aspek kehidupan merupakan ungkapan masalah kemanusiaan dan buday secara individu maupun gabungan

2.    Hakikatnya manusia beraneka ragam perwujudannya

Tujuan IBD :

a.    Mengusahakan penajaman kepekaan masyarakat terhadap lingkungan

b.    Memberikan kesempatan masyarakat untuk memperluas pandangan tentang kemanusiaan dan budaya

c.    Disiplin, tidak jauh dari sifat daerah dan pengkotaan disiplin yang ketat

d.   Sebagai wahana komunikasi agar mampu berdialog

Tidak ada komentar:

Posting Komentar